
Apa Itu Ayam Hibrida?
Ayam hibrida adalah hasil silang antara ayam kampung jantan dan ayam betina ras petelur. Untuk mencapai hasil yang diinginkan, dapat menggunakan ayam jantan seperti kedu merah, balenggek, pelung, dan leher gundul. Sementara itu, untuk indukan betina ras petelur, bisa dipilih dari beberapa opsi seperti ayam layer modif, sussex, arab, dan lainnya. Penyesuaian ini dapat dilakukan dengan analisis sendiri untuk mengukur proses, kerugian, dan hasilnya.
Ciri-Ciri Ayam Hibrida
- Memiliki ciri khas bulu coklat keemasan
- Ayam hibrida dewasa mencapai bobot 2 kg
- Mengkonsumi pakan yang sedikit
- Mampu menghasilkan produksi telur 280
- Ciri-ciri ayam hibrida ekornya berwarna putih
Kelebihan Ayam Hibrida
Ayam kampung dual guna memiliki banyak keunggulan.
- Mampu memproduksi telur diatas rata-rata
- Pengeluaran biaya pakan lebih hemat daripada jenis lainnya
- Dapat dijadikan ayam kampung pedaging hanya memakan waktu 2-2,5 bulan
- Pangsa pasar lebih luas
- CIta rasa daging ayam sama dengan ayam kampung biasa
- Harga penjualan stabil
- Kuat terhadap berbagai penyakit
Ini adalah artikel mengenal ayam hibrida. Semoga bermanfaat.


